Kementerian Perhubungan siap menjalankan arahan Presiden RI Prabowo Subianto untuk mengawal jalannya Angkutan Lebaran 2025, sehingga masyarakat dapat mudik dengan selamat, aman, dan lancar
Pemerintah mendorong BUMN sektor transportasi bersinergi mendukung keselamatan dan kelancaran Angkutan Lebaran 2025
Pelindo kembali mendukung Program Mudik Gratis Lebaran 2025 yang digagas oleh Kementerian BUMN dan Kementerian Perhubungan, dengan memastikan kesiapan 63 terminal penumpang dan Ro-Ro yang dioperasikannya
WamenPPPA, Veronica Tan Kunjungi Anak-anak Prasejahtera Yayasan Kampus Diakoneia Modern di Kota Bekasi.
Direktorat Jenderal Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan kembali menghadirkan program mudik gratis bagi masyarakat yang ingin pulang kampung menggunakan transportasi kapal laut pada masa Angkutan Lebaran 2025/1446 H
Keselamatan pemudik adalah prioritas. Stakeholder perhubungan memiliki tanggung jawab yang besar untuk memastikan kelancaran, keamanan, kenyamanan, dan keselamatan
Kementerian Perhubungan melalui Direktorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA) kembali menggelar Program Motor Gratis (Motis) Tahun 2025 yang dibuka pendaftarannya mulai tanggal 8 Maret 2025
Direktorat Jenderal Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan menyiapkan sebanyak 520 unit bus untuk program mudik gratis moda darat pada Angkutan Lebaran tahun 2025
Menteri Perhubungan Dudy Purwagandhi melakukan koordinasi kesiapan angkutan Lebaran dengan Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa
Kementerian Perhubungan tetap menyelenggarakan Program Mudik Gratis pada Angkutan Lebaran tahun 2025. Langkah ini dilakukan guna menekan lonjakan masyarakat yang akan melakukan perjalanan mudik menggunakan kendaraan pribadi, serta mengurangi kepadatan di jalan raya
Memastikan kelancaran arus mudik dan balik, terutama di wilayah Banten yang menjadi gerbang utama perlintasan ke Pulau Sumatera
Wamen PPPA Hadiri Kick Off Meeting Kampanye Rise and Speak
Dalam mendukung kelancaran layanan angkutan Lebaran 2025, PT Reska Multi Usaha (KAI Services) kembali membuka kesempatan bagi masyarakat yang berjiwa muda dan dinamis untuk bergabung sebagai tenaga daily worker
Partisipasi Pemerintah Daerah (Pemda) sangat penting untuk mendukung kelancaran arus lalu lintas selama periode angkutan Lebaran 2025
Kementerian Perhubungan melalui Direktorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA) telah meresmikan underpass KM 35+½ Stasiun Cisauk-Cicayur, Tangerang, Banten, pada Selasa (18/02) siang
Pemerintah Daerah (Pemda) diharapkan terus berpartisipasi dalam mendukung kelancaran arus lalu lintas selama periode Lebaran tahun 2025, seperti halnya tahun-tahun sebelumnya
WamenPPPA Apresiasi IWAPI Dukung Pemberdayaan Perempuan
Purna Paskibraka Indonesia menggelar kegiatan interaksi siswa siswi (ATRAKSI) yang dihadiri 1.018 peserta dari berbagai sekolah di DKI Jakarta
Road to HPN 2025 menggelar Seminar Nasional "Peran Media dalam Pencegahan Pinjol dan Judol" dengan menghadirkan empat narasumber dari Perlindungan Konsumen Otoritas Jasa Keuangan (OJK), LKBPH PWI Pusat, dan Dekan Fakultas Hukum dan Dekan Fakultas Fikom Universitas Sahid Jakarta
Kementerian Perhubungan memberikan apresiasi kepada Pemerintah Daerah yang mengambil alih layanan Teman Bus di wilayahnya masing-masing
Menteri Koordinator Pangan Zulkifli Hasan menggelar rapat koordinasi terbatas dengan kementerian terkait, forkopimda Sumatera Utara dan BUMN termasuk PT Sinergi Gula Nusantara (SGN) anak perusahaan PT Perkebunan Nusantara III (Persero)